Diturunkan di Makkah
Untuk renungan dan peringatan diri sendiri dan para pembaca budiman.
Dengan Nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang
1. Celakalah (azablah) untuk tiap-tiap orang pengumpat dan pencela
2. Yang mengumpulkan harta benda dan menghitung-hitungnya
3. Ia mengira, bahawa hartanya itu akan mengekalkannya (buat hidup di dunia)
4. Tidak, sekali-kali tidak, sesungguhnya dia akan dilemparkan ke dalam neraka (hutamah)
5. Tahukah engkau apakah neraka hutamah itu?
6. (Yaitu) api Allah yang bernyala-nyala
7. Yang membakar sampai ke hati (manusia)
8. Sesungguhnya api itu ditutupkan atas mereka
9. Sedang mereka itu (diikatkan) pada tiang yang panjang.
By:
Puan Satria 165
No comments:
Post a Comment